Entri Populer

Kamis, 08 Mei 2014

WAW!! AIR SHOWER MENJADI ANCAMAN


Selama beberapa tahun, para peneliti mengira bahaya kaporit hanya akan terjadi ketika kaporit tersebut dikonsumsi. Akan tetapi, penelitian terbaru telah membuktikan bahwa air minum berkaporit bukanlah satu-satunya ancaman.

Pertimbangkan fakta berikut mengenai bahaya terpapar kaporit dan ingat juga bahwa kaporit bukanlah satu-satunya bahan kimia yang terdapat dalam air Anda saat ini!
Rata-rata kita mengkonsumsi satu sampai dua galon air per hari, tetapi rata-rata kita menghabiskan 25 galon air ketika shower. Sebuah Lembaga Lingkungan di Amerika Serikat melaporkan bahaya terkena kanker untuk orang yang mengkonsumsi air minum berkaporit ternyata 93% lebih tinggi dibandingkan yang tidak mengkonsumsi air minum tersebut.
Bahkan bila kulit kita menangkis 75% racun yang ada di dalam air, masih tersisa 25% racun yang masuk ke dalam tubuh. Itu berarti 15 menit shower setara dengan minum 8 gelas air yang tercemar. Akan menjadi lebih parah bila kita shower dengan air panas dikarenakan udara panas membuat bahan kimia beracun dalam air berubah bentuk menjadi gas.'



Aliran air yang kita rasakan dapat merilekskan tubuh ternyata memiliki potensi berubah bentuk menjadi gas yang dapat membahayakan. Faktanya, penelitian telah membuktikan bahaya kaporit yang menguap 100% lebih membahayakan melalui pernafasan ketika kita shower daripada diminum.
Jadi, semakin lama kita shower lebih besar resiko kita terkena kaporit. Kaporit merupakan bahaya terselubung yang ada di dalam shower kita.


Sumber: http://www.yukiwaterfilter.com/in/artikel-203-bahaya-kaporit-ketika-menggunakan-shower.html

Tidak ada komentar:

Posting Komentar